Record Detail

Image of Hujan Pertama Untuk Aysila : Menunggu Adalah Harga yang Selalu Setimpal untuk Sebuah Perasaan

Text

Hujan Pertama Untuk Aysila : Menunggu Adalah Harga yang Selalu Setimpal untuk Sebuah Perasaan



Suara kecil dari balik jendela kafe yang terkuak di sebelah kursi Aysila itu terdengar begitu lamat. Nyaris punah ditelan bising hujan. Suara yang amat dikenal Asyila dengan baik, yang begitu karib dengan hari-harinya. Setelah diam beberapa jenak untuk berpikir, Aysila menjulurkan kedua lengannya ke luar jendela, memenuhi pinta suara yang lirih itu. Ia biarkan tubuhnya ditarik dari luar dan hinggap sempurna dalam pelukan tubuh yang hangat itu. Hujan kian mengendur. Hujan kian menyusut. Tapi tidak dengan sepasang kelopak mata Aysila yang katup. Air hangat yang tak lagi sanggup dibendung tanggul hatinya yang kian nganga dibabat luka begitu deras menetas di pematang matanya. Berjatuhan ke pipinya, lalu sebagiannya hinggap ke dagu dan lehernya, dan sebagian lainnya jatuh ke tanah, larut bersama air hujan, kemudian lesat entah ke mana…. **** Inilah kumpulan cerpen terbaru Edi AH Iyubenu (Edi Akhiles), yang sebagiannya telah dipublikasikan di media massa seperti Horison dan Suara Merdeka. Membaca buku ini



Availability

1611/PS/SMKN5/2023813 IYU hMy LibraryAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
813 IYU h
Publisher DIVA PRESS : Yogyakata.,
Collation
184 hlm. :ilus. ;21 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-391-903-1
Classification
813
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


STEMBA DIGITAL LIBRARY

PERPUSTAKAAN SMK NEGERI 5 SURABAYA
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Duis nec cursus mauris. Nullam vel nunc quis ipsum laoreet interdum. Maecenas aliquet nec velit in consequat.
Info selengkapnya